Pengujian keamanan komputer kriptografi pada surat elektronik berbasis website dengan enkripsi metode MD5

  • Endang Setyawati Sekolah Tinggi Ilmu Komputer ( STIKOM ) Yos Sudarso Purwokerto
  • Carolina Ety Widjayanti Sekolah Tinggi Ilmu Komputer ( STIKOM ) Yos Sudarso Purwokerto
  • Ridho Ramadhan Siraiz Sekolah Tinggi Ilmu Komputer ( STIKOM ) Yos Sudarso Purwokerto
  • Hadion Wijoyo STMIK Dharmapala Riau

Abstract

Dengan kemajuan teknologi, sistem pelayanan diharapkan mampu meningkatkan kualitas suatu instansi pemerintahan dalam melaksanakan pelayanan untuk masyarakatnya. Setiap masyarakat pasti ingin mendapatkan pelayanan yang terbaik yang diberikan oleh suatu instansi pemerintahan. Karena dengan pelayanan yang baik kepada masyarakat maka akan membangun sebuah kepercayaan dari masyarakat kepada instansi pemerintahan tersebut. Usahausaha pun dilakukan seperti memberikan fasilitas yang menunjang untuk mempermudah petugas dalam melakukan pekerjaannya dengan cara menerapkan sistem yang telah terkomputerisasi. Pelayanan online menjadi suatu hal yang sangat dibutuhkan pada era globalisasi ini. Saat ini hampir semua hal dilakukan secara online, tentunya juga terjadi dengan pelayanan surat-menyurat. Sistem pelayanan yang sedang 2 berjalan di Desa Wangon, Banjarnegara sendiri adalah salah satu kegiatan yang belum terkomputerisasi dalam hal manajemen surat–menyurat, mulai dari membuat bebagai macam surat dan membuat laporan dari surat pelayanan tersebut. Pelayanan pada masyarakat yang selama ini terjadi di Desa Wangon berjalan dengan memberikan surat pelayanan secara langsung dari kantor Kelurahan Desa Wangon kepada warga yang sedang membutuhkan surat pelayanan, dengan cara warga datang langsung ke kantor Kelurahan untuk mengurus surat pelayanan, hal tersebut terkesan lambat dan lama karena warga harus datang secara langsung dan menunggu antrian yang ada. Dengan membangun sistem surat pelayanan online atau surat elektronik yang memanfaatkan teknologi informasi, memberikan keuntungan kepada masyarakat Desa Wangon maupun instansi dibidang pelayanan, seperti mempermudah pelayanan dari jarak jauh dan pelayanan dapat dilaksanakan dan diterima lebih cepat. Dengan dibangunnya pelayanan online maka perlu diberlakukan keamanannya juga, seperti data warga di dalam surat elektronik tidaklah terjamin dan selalu ada resiko terbuka untuk umum. Tidak menutup kemungkinan ada orang yang tidak bertanggung jawab atas penyalahgunaan surat elektronik tersebut. Untuk menguranginya, surat elektronik dapat diamankan dengan menggunakan teknik pengacakan (kriptografi, enkripsi).

Author Biographies

Endang Setyawati, Sekolah Tinggi Ilmu Komputer ( STIKOM ) Yos Sudarso Purwokerto

Program Studi Sistem Informasi

Carolina Ety Widjayanti, Sekolah Tinggi Ilmu Komputer ( STIKOM ) Yos Sudarso Purwokerto

Program Studi Sistem Informasi

Ridho Ramadhan Siraiz, Sekolah Tinggi Ilmu Komputer ( STIKOM ) Yos Sudarso Purwokerto

Program Studi Sistem Informasi

Hadion Wijoyo, STMIK Dharmapala Riau

Program Studi Sistem Informasi

References

[1] Andrianto, S., & Wijoyo, H. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Siswa Berbasis Web di Sekolah Minggu Buddha Vihara Dharmaloka Pekanbaru. TIN: Terapan Informatika Nusantara, 1(2), 83-90.
[2] Ariyus, D. (2008). PENGANTAR ILMU KRIPTOGRAFI Teori Analisis dan Implementasi. Yogjakarta: C.V ANDI OFFSET. Britannica, E. (2015). Village. The Village. Ferguson, d. (2010). Ecrypction.
[3] Cahyono, Y., Purwanto, A., Sukanta, F. N. A., Fitriaty, H. W., Sihotang, M., & Sugianto, A. (2020). Impact Of Service Quality, University Image And Students Satisfaction Towards Studentloyalty: Evidence From Indonesian Private Universities. Journal of Critical Reviews, 7(19), 3916-3924.
[4] Haudi, H. W., & Cahyono, Y. (2020). Effect Of Product Innovation and Marketing Strategy on Consumer Purchase Decisions In Indonesia's Lightweight Roof Steel Industry. Journal of Critical Reviews, 7(13), 4147-4155.
[5] Lukmanul, H. (2004). Cara Cerdas Menguasai Layout, Desain dan Aplikasi Web. PT. Elex Media Komputindo.
[6] Pardosi, M. (2001). Electronic Letters. 18.
[7] Setyawati, E., Sarwani, Wijoyo, H., & Soeharmoko, N. (2020). Relational
Database Management System (Rdbms). Banyumas: Cv. Pena Persada.
[8] Wijoyo, H. (2020). Analisis Pengendalian Internal Dalam Pemberian Kredit Pada PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Indomitra Mandiri. TIN: Terapan Informatika Nusantara, 1(4), 157-162.
[9] Wijoyo, H., & Marpaung, S. L. (2020). The Influence of Quality Information and Reputation Of TIX ID Application Toward the Interest of Purchase Tickets Online in XXI Cinema Ciputra Seraya Mall Pekanbaru City. Jurnal Suluh Pendidikan, 8(2), 9-21.
[10] Yahya, M., & Wijoyo, H. (2020). Developing School Information Program: Integrated Management System based on Character Value at SMP Negeri 9 Tapung. International Journal of Asian Education, 1(3), 179-186.
[11] Wijoyo, H. (2020). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN DAN ABSENSI KARYAWAN MEGARA HOTEL PEKANBARU BERBASIS WEB. Ekonam: Jurnal Ekonomi, Akuntansi & Manajemen, 2(2), 56-76.
Published
2021-02-27
How to Cite
SETYAWATI, Endang et al. Pengujian keamanan komputer kriptografi pada surat elektronik berbasis website dengan enkripsi metode MD5. Jurnal Manajamen Informatika Jayakarta, [S.l.], v. 1, n. 1, p. 56-67, feb. 2021. ISSN 2797-0930. Available at: <https://journal.stmikjayakarta.ac.id/index.php/JMIJayakarta/article/view/367>. Date accessed: 20 apr. 2024. doi: https://doi.org/10.52362/jmijayakarta.v1i1.367.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.