IMPLEMENTASI TEKNOLOGI JAVA UNTUK SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MENU DAN TRANSAKSI RESTORAN PADA RESTORAN KEDAI NDUY
Abstract
Pertumbuhan ekonomi dunia mengalami perkembangan dan pemajuan seiring dengan bertambahnya jumlah penduduk dunia, di negara berkembang seperti di Indonesia salah satu faktor pendorong ekonomi adalah transaksi jual beli khususnya pada transaksi restoran. Aktivitas pada restoran Kedai Nduy masih menggunakan cara konvensional menggunakan tulisan tangan pada proses transaksi, pencatatan, dan laporan, sehingga dalam kegiatan restoran sering kali mengalami kesalahan dan kekeliruan dalam pencatatan data. Untuk menunjang kegiatan restoran yang semakin efisien dan efektif dibutuhkan sistem yang terkomputerisasi dan salah satu teknologi bahasa pemrograman terapan yang sangat populer adalah bahasa pemrograman java. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah implementasi teknologi java untuk sistem informasi manajemen pesan menu dan transaksi restoran pada restoran Kedai Nduy supaya tercapainya pengolahan manajemen yang berkesinambungan efektif dan efisien.
Kata Kunci : Aplikasi, Manajemen Restoran, Implementasi Teknologi,
Downloads
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.