Manajemen Pengelola Jurnal memberitahukan bahwa, terbitan artikel pada "Jurnal Manajemen Informatika Jayakarta" Volume 4 Nomor 1, Februari 2024 merupakan Sebagian besar dariĀ  hasil Seleksi Paper "SEMINAR NASIONAL INFORMATIKA (SENATIKA IV-2023) dilaksanakan pada Hari Selasa Tanggal 24 Oktober Tahun 2023, dengan penyelenggara Fakultas Ilmu Komputer Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia. Senatika IV merupakan kolaborasi 8 perguruan tinggi se-Indonesia yakni dari provinsi Riau ( Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia), Sumatera Utara (STMIK KAPUTAMA - Binjai, STMIK Royal Kisaran, STIKOM Tunas Bangsa - Pematangsiantar),Provinsi Sumatera Barat (Universitas Metamedia - Padang),ProvinsiĀ  Jambi (Universitas Nurdin Hamzah - Jambi), DKI Jakarta (STMIK Jayakarta, Universitas Kalbis), dan Nusa Tenggara Barat (Universitas Bumigora - Mataram), ProvinsiĀ  Jawa Barat (Universitas Majalengka)

Published: 2024-02-26

Articles