IMPLEMENTASI TEOREMA BAYES UNTUK MENDIAGNOSA TINGKAT STRES
Abstract
Stres merupakan kondisi yang menekan keadaan psikis seseorang dalam mencapai kesempatan tersebut terdapat penghalang dan mempengaruhi kinerja keseharian seseorang, bahkan dapat menimbulkan rasa sakit, gangguan mental dan produktivitas menurun. Dengan menggunakan metode Terorema Bayes dengan probabilitas bersyarat, untuk memperoleh model marginal didalam mesin pembelajaran dapat menghasilkan estimasi parameter dengan menggabungkan informasi dari sampel dan informasi lain yang telah tersedia sebelumnya. Sistem yang dirancang dengan gejala yang ada dapat mengenali apakah pasien terkena strok ringan, sedang dan berat. Selanjutnya sistem juga selain dapat memberikan laporan informasi juga solusi dan terkait gejala dan penyakit yang ditimbulkan.